Tingkatkan Sirkulasi Darah di Kaki dengan Makanan Ini


Pembuluh darah manusia, bekerja membawa darah dari jantung ke bagian-bagian tubuh yang lain. Setelah itu, darah tersebut akan kembali lagi ke jantung. Jia ada katup, di dalam nadi, hal itu bisa menyebabkan berhentinya darah dari mengalir balik ke jantung.
Ketika mengalami masalah pengaliran darah dari anggota tubuh ke jantung, hal itu disebut dengan insufensi vena. Hal ini menyebabkan berkupul darah pada pembuluh nadi di kaki. Dengan demikian, akan menghasilkan beberapa penyakit dan gejala-gejala lain, yang berbahaya bagi kesehatan.
Untuk mencegah hal tersebut, berikut ini beberapa buah yang bisa anda konsumsi untuk meningkatkan sirkulasi di kedua kaki anda. Sebagaimana dilansir dari laman Lifehealthandfood.com.

  1. Biji labu. Karena mengandung vitamin E, biji labu penting untuk menambah kesehatan produksi jaringan tubuh dan memberikan elastisitas pada pembuluh darah. Hal ini mendorong sirkulasi yang baik.
  2. Makanan yang kaya akan vitamin C.
  3. Coklat hitam. Buah kakao mengandung flavanoid yang secara alami baik untuk menigkatkan sirkulasi.
  4. Bawang putih.

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Tingkatkan Sirkulasi Darah di Kaki dengan Makanan Ini"

Post a Comment

https://developers.facebook.com/docs/plugins/share-button